Cara Mendaftar Paypal Terbaru

Selamat datang kembali gan, kali ini saya akan memandu cara membuat akun paypal yang paling baru. Dulu waktu saya baru mengenal Paypal, saya bisa memilih 3 jenis akun, Premier, Personal , dan Bussiness. Sekarang hanya 2 jenis akun yang berlaku untuk Paypal, yaitu Primer dan Bussiness.

Perbedaannya Akun premier memungkinkan Anda untuk menerima pembayaran dari kartu kredit, atau dari rekening bank Anda. Anda juga bisa memanfaatkan beberapa fasilitas yang disediakan oleh Paypal seperti tool laporan pembayaran (payment reporting tool) dan shopping cart.

Sedangkan Akun Paypal bisnis diperuntukan untuk anda yang berencana melakukan bisnis dan transaksi barang secara besar. Biasanya akun paypal bisnis digunakan oleh sejumlah perusahaan atau organisasi. Akun bisnis memungkinkan Anda untuk menerima semua jenis pembayaran baik dari credit card atau rekening bank Anda. Seperti pada akun primer, anda juga bisa menggunakan tool laporan pembayaran (payment reporting tool) dan shopping cart. Tetapi, jika Anda menggunakan akun bisnis, Paypal memberikan biaya admisnitrasi untuk akun bisnis.

Untuk mendaftar akun Primer silahkan pilih menu pendaftaran sebelah kiri dan akun Bisnis di sebelah kanan, isi form pendaftaran yang tersedia sesuai dengan data asli anda, jika tidak maka akan susah mengurusnya ke paypal.



Setelah itu isi data2 yg diminta oleh paypal lalu lewati langkah yang saya tandai untuk langsung masuk ke rekening paypal anda.


Penulis : ENDs ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Cara Mendaftar Paypal Terbaru ini dipublish oleh ENDs pada hari Wednesday, 22 October 2014. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Cara Mendaftar Paypal Terbaru
 

0 comments:

Post a Comment

https://www.instagram.com/endskuulzyr027st.blogspot.com_/